Sengketa tanah merupakan isu yang kompleks dan sering kali melibatkan berbagai kepentingan, baik individu maupun kelompok. Dengan memahami dasar- dasar hukum agraria, diharapkan pembaca dapat lebih bijaksana dalam mengatasi konflik yang mungkin muncul. Buku ini dirancang untuk menjadi referensi yang komprehensif, mengupas dari teori hingga praktik hukum agraria. Penulis berharap Buku ini dapat memberikan manfaat bagi mahasiswa, praktisi hukum, dan semua pihak yang tertarik dalam bidang agraria. Terimakasih kami ucapkan kepada pihak yang telah banyak memberikan kontribusi dalam penyusunan Buku ini Semoga informasi yang disajikan dapat memperkaya wawasan dan pemahaman kita bersama dalam menghadapi tantangan hukum di bidang tanah.
Sengketa Tanah dalam Perspektif Hukum Agraria di Indonesia
Sengketa Tanah dalam Perspektif Hukum Agraria di Indonesia
Rp0
- Penulis: Bibit Ayu Astriani, Septi Indrawati, S.H., M.H.
- Editor:Drs. Ukas, S.H., M.Hum.
- ISBN : Dalam Pengajuan
- Jumlah Halaman : v, 85 Halaman
- Ukuran Buku : 15,4 x 23
- Jenis Buku : Referensi
Categories Buku Referensi, Ilmu Hukum
Tag Buku Ajar
Description
Additional information
Weight | 0.1 kg |
---|
Reviews (0)
Be the first to review “Sengketa Tanah dalam Perspektif Hukum Agraria di Indonesia” Cancel reply
Reviews
There are no reviews yet.